• Welcome to PETROLAB Services
  • Working Hours : Mon - Fri : 8:00 - 17:00

Blog

palm oil

Secercah Harapan dari CPO si Penghasil Minyak Nabati yang Mendunia

Crude Palm Oil atau yang biasa dikenal CPO sudah tidak asing lagi namanya di dunia kelapa sawit. CPO merupakan komoditas yang tetap potensial dan akan selalu dibutuhkan untuk konsumsi masyarakat dunia.
Indonesia merupakan salah satu negara produsen CPO terbesar di dunia. Pengembangan lahan 13-juta hektar sudah disiapkan dan turunan kelapa sawit sudah di aplikasikan sebagai salah satu sumber energi terbarukan yakni biodiesel yang merupakan sumber energi masa depan.

Berikut adalah beberapa keunggulan lain dari CPO :

  1. Produktivitas tinggi, yaitu 3.74 ton/ha/tahun dibandingkan dengan minyak nabati lainnya yaitu minyak kedele yang 0.38 ton/ha/thn atau minyak bunga matahari yang 0.48 ton/ha/thn.
  2. CODEX Alimentarius Commission (http://www.codexalimentarius.org/) telah menerbitkan Standart for Named Vegetables Oil dimana minyak sawit mendominasi hampir 52% sebagai minyak nabati yang teraman.
  3. CPO memiliki potensi aplikasi yang sangat luas. Ada 163 produk yang dihasilkan oleh CPO dan turunannya. 82% memiliki kegunaan terhadap pangan.
  4. Minyak sawit memiliki dua fraksi utama : fraksi cair (olein) dan fraksi padat (stearin). Olein digunakan sebagai bahan dasar minyak goreng atau pun campuran minyak kacang tanah. Sedangkan Stearin digunakan sebagai bahan pembuat mentega / margarin karena sifatnya yang padat pada suhu ruang. Di Eropa stearin digunakan secara umum sebagai bahan pembuat butter ataupun campuran keju dan pembuatan coklat.
  5. Minyak sawit merupakan sumber vitamin E spesial yang bermanfaat sebagai antioksidan, anti penuan dini, kesehatan kulit, kesuburan reproduksi, mencegah aterosklerosis, anti kanker dan meningkatkan imunitas.

Peran CPO dalam ekspor nasional juga sangat besar. Indonesia tidak bisa menutup mata terhadap besarnya potensi industri sawit sebagai motor perekonomian nasional. Sawit memiliki daya saing yang sangat mumpuni dibandingkan minyak nabati lain. Pemerintah terus berusaha mengegolkan CPO ke dalam golongan produk penopang pembangunan berkelanjutan, pembangunan pedesaan dan pengentasan kemiskinan.

Semakin banyak produk turunan CPO yang dihasilkan, semakin besar pula nilai tambahnya bagi perekonomian nasional. Semoga!

Sumber : dari berbagai sumber
Leela | Marketing Manager | leela@petrolab.co.id

varnish

Penanganan Varnish yang Efektif pada Sistem Lubrikasi Turbin

Dalam beberapa tahun, terjadi kenaikan yang signifikan tentang masalah varnish pada sektor pembangkit listrik. Kenaikan ini terkait dengan temperatur operasi yang lebih tinggi, reservoir fluida dengan dimensi yang lebih kecil, siklus operasi yang lebih tinggi dan variatif.

Varnish biasa terbentuk pada area yang terpapar temperatur tinggi, seperti bearing, pompa atau filter pada line dengan laju aliran tinggi. Beberapa studi menemukan bahwa kontaminan terbentuk dalam larutan atau padatan terpisah. Padatan tersebut harus dipisahkan untuk menghindari pembentukan varnish lebih lanjut

Partikel kontaminan ini tidak bisa dihilangkan dengan filter mekanikal biasa atau filter elektrostatik. Kontaminan ini sifatnya polar dan menyerap pada objek dipolar, permukaan metalik dengan temperatur lebih rendah (dingin), seperti misalnya valve atau cooler. Kontaminan tersebut bisa pindah ketika temperatur pelumas berkurang selama keausan terjadi. Kontaminan ini juga memiliki thermal stability yang lebih rendah, sehingga akan cenderung menempel pada permukaan dingin/panas, misalnya journal bearing.

electrical test

Electrical Test

Electrical stress can cause several disturbance or failure on transformers. It can cause minor fault like tripping transformers or mayor fault like explotion of the  transformers. Electrical stress can caused by external fault (distrubance) or internal fault. Some external fault which is causing electrical stress : overload, over current, under voltage, over voltage, ground fault, low power quality, and high electromagnetic pulse. This fault has been secured with protection system on transformers. So it can’t disturb transformers system. When transformers have this fault. e.g. : overcurrent, under voltage, or over voltage it generate heat in winding andincrease the possibility to arching fault. This two fault have highest possibility to transformers failure or transformer explotion.

transformer oil container

Choosing Transformer Oil Container

Sample containers are used to retrieve ad store samples. It’is important for them to prevent contamination and to proide the best sample for a spesific test. Sample should have the following characteristics :
Be large enough to hold the volume of liquid necessary for analysis.Not impart any contamination (chemicals or paarticles) to the sample from the container it self.Seal the sample from external contamination.Prevent the loss or gain of gases or water.The volume of the sample is of theutmost importance, as various tests require very different sample volumes.

purifikasi oli trafo

Purifikasi Oli Trafo

Purifikasi Oli Trafo merupakan suatu proses pemurnian oli trafo untuk mengurangi atau menghilangkan kontaminasi berupa partikel-partikel, kandungan air, kandungan gas dan kontaminasi fisik lainnya melalui alat yang disebut Transformer Oil Purification Plant.

Mengapa Oli Trafo harus dipurifikasi ?

Karena tujuan dari Purifikasi Oli Trafo adalah selain meningkatkan kinerja trafo yang berdampak dalam umur kerja trafo itu sendiri, juga dapat menekan anggaran pembelian, karena oli dapat dipakai hingga benar-benar tidak layak pakai.

Open chat
Hello..

Name :
Company :
City/Country :

What can PETROLAB help meet your needs ?